menu melayang

01 Desember 2019

Paket Bekam

Menurut Wikipedia, Bekam (Arab: الحجامة; al-hijamah) adalah metode pengobatan dengan cara mengeluarkan darah statis (kental) yang mengandung toksin dari dalam tubuh manusia. Berbekam dengan cara melakukan pemvakuman di kulit dan pengeluaran darah darinya. Pengertian ini mencakup dua mekanisme pokok dari bekam, yaitu proses pemvakuman kulit kemudian dilanjutkan dengan pengeluaran darah dari kulit yang telah divakum sebelumnya.

Bekam Estetika (kecantikan) adalah pembekaman yang dilakukan hanya diarea sekitar wajah, dengan cara seperti pada pembekaman tubuh biasa namun pengekopan lebih cepat dibandingkan bekam biasa, karena untuk mengurangi bekas kop bekam yang membekas pada area wajah/muka. Metode pengangkatan darah bertoksin dari kulit di daerah wajah untuk tujuan estetika.

Beberapa manfaat Bekam:
>Mengurangi masalah-masalah kulit wajah; jerawat, kerutan, kantung mata, dll
>Meregenerasi sel kulit wajah
>Untuk mengangkat kelebihan minyak dan lemak pada kulit
>Melancarkan peredaran darah yang berkualitas (kaya oksigen) kesekitar wajah dan kepala.
>Tujuan kecantikan dan kesehatan kulit tercapai.
>Mengembalikan elastisitas kulit (kerut berkurang).

Paket Bekam Rumah Cantik Ita

Harga update per Desember 2019

Bekam #1, durasi 90 menit = Rp.175.000,-
(Pijat 30 menit, bekam kering, dilanjutkan bekam basah area punggung, pinggang, pundak, lengan, leher)

Bekam #2, durasi 100 menit = Rp.200.000,-
(Pijat 30 menit, bekam kering, dilanjutkan bekam basah area punggung, pinggang, pundak, lengan, leher + totok kepala dan wajah, bekam estetika area wajah)

Bekam #3, durasi 120 menit = Rp.300.000,-
(Pijat 60 menit, bekam kering, dilanjutkan bekam basah area punggung, pinggang, pundak, lengan, leher & totok kepala dan wajah, bekam estetika area wajah)

Blog Post

Related Post

Mohon maaf, belum ada postingan.

Back to Top

Cari Artikel